Kamis 08 Aug 2024 21:06 WIB

Bus KPK hadir di halaman Gedung Sate, Ini Tujuannya

Kehadiran Bus KPK tersebut dalam rangka menyebarkan pesan antikorupsi

Rep: Edi Yusuf/ Red: Arie Lukihardianti
Bus KPK hadir di halaman Gedung Sate, Kota Bandung, saat acara Roadshow Bus Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kamis (8/8/2024). Kehadiran Bus KPK tersebut dalam rangka menyebarkan pesan antikorupsi dengan mengusung tema Jelajah Negeri Bangun Antikorupsi. Acara Roadshow Bus KPK berlangsung 8-11 Agustus 2024.
Foto: Edi Yusuf
Bus KPK hadir di halaman Gedung Sate, Kota Bandung, saat acara Roadshow Bus Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kamis (8/8/2024). Kehadiran Bus KPK tersebut dalam rangka menyebarkan pesan antikorupsi dengan mengusung tema Jelajah Negeri Bangun Antikorupsi. Acara Roadshow Bus KPK berlangsung 8-11 Agustus 2024.

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG--Bus KPK hadir di halaman Gedung Sate, Kota Bandung, saat acara Roadshow Bus Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kamis (8/8/2024). Kehadiran Bus KPK tersebut dalam rangka menyebarkan pesan antikorupsi dengan mengusung tema Jelajah Negeri Bangun Antikorupsi. Acara Roadshow Bus KPK berlangsung 8-11 Agustus 2024.

Selama ada bus KPK, masyarakat mendapatkan sosialisasi antikorupsi dari para relawan KPK. Masyrakat pun, menyambut antusias.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement