REPUBLIKA.CO.ID, CIAMIS -- Petani menjemur jagung untuk bahan baku pakan ternak di Dusun Sukamanah, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Selasa (26/10/2021). Kementerian Pertanian menyiapkan langkah strategis dalam memenuhi kebutuhan jagung untuk pakan ternak dengan meningkatkan produktivitas, pengelolaan pascapanen dan membuka akses pasar baik lokal maupun nasional.
sumber : Antara Foto
Advertisement